Minggu, 5 Februari 2023
Balanganews.com
Affiliate Banner Unlimited Hosting Indonesia
  • Beranda
  • Daerah
    • Kalteng
    • Palangka Raya
    • Barito Selatan
    • Barito Timur
    • Barito Utara
    • Gunung Mas
    • Kapuas
    • Katingan
    • Kotawaringin Barat
    • Kotawaringin Timur
    • Lamandau
    • Murung Raya
    • Pulang Pisau
    • Seruyan
    • Sukamara
  • Pemerintahan
    • DPRD Kalteng
    • DPRD Kapuas
    • DPRD Murung Raya
    • DPRD Palangka Raya
    • DPRD Pulang Pisau
    • Pemprov Kalteng
    • Pemko Palangka Raya
    • Pemkab Murung Raya
    • Pemkab Barito Selatan
    • Pemkab Gunung Mas
    • Pemkab Pulang Pisau
    • Pemkab Seruyan
  • Nasional
    • Politik
    • Pemerintahan
    • Nusantara
    • Ekonomi
  • Internasional
  • Peristiwa
  • Sport
    • Sport Lokal
    • Sport Nasional
    • Sport Internasional
  • Show Biz
    • Entertainment
    • Kesehatan
    • Life Style
    • Tekno
  • Sastra
    • Cerita
    • Puisi
Tidak ada hasil
Lihat semua hasil
  • Beranda
  • Daerah
    • Kalteng
    • Palangka Raya
    • Barito Selatan
    • Barito Timur
    • Barito Utara
    • Gunung Mas
    • Kapuas
    • Katingan
    • Kotawaringin Barat
    • Kotawaringin Timur
    • Lamandau
    • Murung Raya
    • Pulang Pisau
    • Seruyan
    • Sukamara
  • Pemerintahan
    • DPRD Kalteng
    • DPRD Kapuas
    • DPRD Murung Raya
    • DPRD Palangka Raya
    • DPRD Pulang Pisau
    • Pemprov Kalteng
    • Pemko Palangka Raya
    • Pemkab Murung Raya
    • Pemkab Barito Selatan
    • Pemkab Gunung Mas
    • Pemkab Pulang Pisau
    • Pemkab Seruyan
  • Nasional
    • Politik
    • Pemerintahan
    • Nusantara
    • Ekonomi
  • Internasional
  • Peristiwa
  • Sport
    • Sport Lokal
    • Sport Nasional
    • Sport Internasional
  • Show Biz
    • Entertainment
    • Kesehatan
    • Life Style
    • Tekno
  • Sastra
    • Cerita
    • Puisi
Tidak ada hasil
Lihat semua hasil
Balanganews.com

Beranda » Kesehatan » Begini Tanda Seseorang Alami Alergi Obat

Begini Tanda Seseorang Alami Alergi Obat

13 Maret 2022 - 08:30 WIB
0
SAVE 20220312 225448
8
DIBAGIKAN
Share on FacebookShare on TwitterShare on WhatsappShare on Telegram
Dibaca 250

Balanganews.com – Banyak orang yang memiliki alergi terhadap beberapa benda dan juga makanan. Selain alergi pada benda dan makanan, ternyata seseorang juga dapat mengalami alergi obat. Hal tersebut merupakan salah satu jenis reaksi tidak normal dari sistem kekebalan tubuh terhadap beberapa jenis obat tertentu.

Alergi obat pada setiap orang dapat berbeda-beda. Gejala paling umum dari alergi ini yaitu ruam, gatal-gatal, atau demam. Lalu, reaksi yang lebih serius meliputi anafilaksis yaitu kondisi yang membahayakan ketika tubuh mengalami syok, tekanan darah turun secara tiba-tiba, dan saluran udara menyempit. Alergi ini bukan berasal dari efek samping obat, bukan juga kondisi yang disebabkan overdosis.

Berita Terkait

Konten Tidak Ditemukan

Gejala Alergi Obat

Reaksi alergi biasanya akan muncul secara bertahap sejalan dengan sistem antibodi tubuh untuk menolak obat tersebut. Reaksi ini mungkin tidak langsung muncul ketika pertama kali mengonsumsi obat tersebut. Pada tahap awal, sistem kekebalan tubuh akan menandakan obat tersebut sebagai substansi berbahaya bagi tubuh, lalu mengembangkan antibodi secara perlahan.

Selanjutnya, antibodi akan mendeteksi dan menyerang substansi dari obat itu. Proses ini yang dapat menimbulkan gejala-gejala dari alergi obat. Sebagian besar alergi ini hanya memiliki gejala ringan dan akan reda setelah beberapa hari berhenti mengonsumsi obat tersebut. Gejala umum dari alergi ini yang mungkin hanya satu atau lebih dari satu gejala, yaitu:

1. Ruam Kulit

Salah satu ciri-ciri seseorang mengalami alergi ini yaitu ruam pada kulit. Ruam kemerahan atau bentol-bentol akan muncul di kulit seperti terkena gigitan serangga tetapi dalam jumlah yang banyak. Terkadang ruam tersebut disertai dengan rasa gatal di kulit.

2. Rasa Gatal

Ciri-ciri seseorang mengalami alergi ini adalah rasa gatal pada tubuh. Gatal tersebut juga dapat bersamaan dengan ruam. Tidak jarang rasa gatalnya disertai rasa panas dan juga perih saat digaruk.

3. Demam

Ciri-ciri lainnya ketika seseorang mengalami alergi ini yaitu mengalami demam. Demam akan muncul sebagai salah satu jenis pertahanan dari antibodi, karena tubuh telah dimasuki oleh zat-zat yang secara alamiah ditolak oleh tubuh karena tidak cocok.

4. Pembengkakan pada Tubuh

Alergi obat dapat menyebabkan pembengkakan pada tubuh. Pembengkakan akan terjadi pada beberapa kasus alergi. Bagian yang biasanya mengalami bengkak yaitu bagian muka. Mata juga dapat tertelan oleh pipi yang bengkak, sehingga lama sekali untuk kembali menjadi normal. Ada juga yang mengalami alergi obat, sehingga bengkak di sekujur tubuh.

5. Sesak Napas

Sesak napas juga dapat disebabkan oleh alergi jenis ini. Sesak napas terjadi karena penyempitan saluran napas yang dikarenakan pembengkakan sebelumnya. Hal tersebut terjadi karena saluran pernapasan juga memberikan reaksi alergi yang cepat ketika saluran pernapasan mempunyai banyak lendir. Selain bengkak, lendir juga dapat menyebabkan sesak napas.

6. Bronkospasme

Bronkospasme dapat terjadi ketika seseorang mengalami alergi obat. Bronkospasme adalah ketika otot-otot saluran pernapasan mulai menyempit dan membatasi asupan udara. Gangguan tersebut sering dialami oleh orang yang alergi terhadap obat mengandung antibiotik.

7. Nerkolisis Epidermal Toksik

Seseorang dengan alergi ini, walaupun jarang ditemukan, dapat menyebabkan nerkolisis epidermal toksik. Nerkolisis epidermal toksik merupakan reaksi yang sangat parah terhadap obat yang mengandung antibiotik. Kulit dan selaput lendir melepuh dan mengelupas, sehingga terlihat daging merah di bawahnya. (halodoc)

Tags: Alergi Obat
Bagi3Tweet2KirimBagi
Berita Sebelumnya

Puisi: Sahabat Cinta

Berita Berikutnya

Respon Cepat, Rutan Razia Seluruh Blok Hunian

Berita Berikutnya
SAVE 20220313 110611

Respon Cepat, Rutan Razia Seluruh Blok Hunian

BERITA TERPOPULER

    BALANGANEWS.com

    Adalah website berita yang didirikan di Provinsi Kalimantan Tengah dibawah PT Balanga Sejahtera Abadi. Balanganews.com juga telah dinyatakan sebagai media terverifikasi administrasi dan faktual di Dewan Pers Selengkapnya...

    Redaksi
    Pedoman Media Siber
    Kode Etik Jurnalistik
    Pemberitaan Ramah Anak
    Disclaimer
    Privacy Policy

    logo amsi putih
    LOGO VERIFIKASI

    Jalan Marina Permai IV No.15  Kota Palangka Raya
    +62 812-5156-827
    redaksibalanganews@gmail.com

    © 2019-2022 Balanganews.com | Allright Reserved

    Tidak ada hasil
    Lihat semua hasil
    • Beranda
    • Daerah
      • Kalteng
      • Palangka Raya
      • Barito Selatan
      • Barito Timur
      • Barito Utara
      • Gunung Mas
      • Kapuas
      • Katingan
      • Kotawaringin Barat
      • Kotawaringin Timur
      • Lamandau
      • Murung Raya
      • Pulang Pisau
      • Seruyan
      • Sukamara
    • Pemerintahan
      • DPRD Kalteng
      • DPRD Kapuas
      • DPRD Murung Raya
      • DPRD Palangka Raya
      • DPRD Pulang Pisau
      • Pemprov Kalteng
      • Pemko Palangka Raya
      • Pemkab Murung Raya
      • Pemkab Barito Selatan
      • Pemkab Gunung Mas
      • Pemkab Pulang Pisau
      • Pemkab Seruyan
    • Nasional
      • Politik
      • Pemerintahan
      • Nusantara
      • Ekonomi
    • Internasional
    • Peristiwa
    • Sport
      • Sport Lokal
      • Sport Nasional
      • Sport Internasional
    • Show Biz
      • Entertainment
      • Kesehatan
      • Life Style
      • Tekno
    • Sastra
      • Cerita
      • Puisi

    © 2021 Balanganews.com.

    Beritahu Saya Setiap Ada Berita Terbaru OK No thanks