Abdul Razak: Penilaian WTP Bentuk Transparansi Keuangan

Wakil Ketua I DPRD Kalimantan Tengah (Kalteng), H. Abdul Razak

, – Wakil Ketua I Kalimantan Tengah (Kalteng), H. , mengungkapkan rasa syukur dan bangga atas penilaian Wajar Tanpa Pengecualian () yang secara konsisten diterima oleh dari BPK RI.

Dalam acara penyampaian pemeriksaan BPK RI atas Pengelolaan dan Tanggung Jawab Keuangan Negara yang diselenggarakan di Jakarta Convention Center (JCC) pada Senin (8/7/2024), Abdul Razak menekankan beberapa poin.

Ia mengatakan, bahwa penilaian WTP ini merupakan hasil dari komitmen bersama dalam mengelola keuangan daerah dengan transparansi dan akuntabilitas, demi kesejahteraan warga Kalimantan Tengah

“Kita bersyukur Pemprov Kalteng selama ini selalu mendapatkan penilaian WTP dari BPK RI. Ini adalah bukti dari komitmen kita bersama dalam mengelola keuangan daerah dengan baik, transparan, dan akuntabel untuk kesejahteraan warga provinsi Kalimantan Tengah,” ucapnya.

Acara tersebut juga dihadiri oleh dan Wakil Presiden Ma’ruf Amin, serta sejumlah menteri, Ketua BPK RI Isma Yatun, serta stakeholder lainnya.

Lebih lanjut, Abdul Razak menambahkan bahwa penilaian WTP yang diterima Pemprov Kalteng adalah cerminan dari upaya dan komitmen seluruh pihak terkait dalam mengelola keuangan daerah dengan sebaik-baiknya.

“Kami akan terus berusaha mempertahankan dan meningkatkan standar ini, demi memberikan pelayanan terbaik kepada masyarakat Kalimantan Tengah,” tutupnya. (asp)