BalangaNews, Muara Teweh – Dewan Pimpinan Daerah Partai Amanat Nasional (DPD PAN) Kabupaten Barito Utara Sedang Memperisapkan Musyawarah Daerah (Musda) untuk memilih Ketua Formatur dan Anggota Formatur kepengurusan periode 2025 – 2030.
Menindak lanjuti Surat DPP PAN Nomor : PAN/K/AU-SJ/012/II/2025 tanggal 28 februari perihal intruksi pelaksanaan Musyawarah Wilayah (Muswil) dan Musyawarah Daerah (Musda) PAN Seluruh Indonesia.
Berkenaan dengan agenda tersebut, proses penjaringan bakal calon Ketua Formatur dan Anggota Formatur akan di buka 18 Maret 2025.
Ketua Panitia Musda PAN Kabupaten Barito Utara, Haidir Ali Mengungkapkan saat di temui pihaknya akan Mengikuti intruksi dari DPP PAN dan DPW PAN Kalimantan Tengah kapan Musda tersebut di laksanakan.
“waktu dekat ini mereka akan mempersiapkan dukomen persyaratn berkaitan Fendaftaran Ketua Formatur dan Anggota Formatur’ “ujarnya Senin (10/3/2025)
Penjaringan Bakal Calon Formatur Bersifat Terbuka bagi Kader & Simpatisan
Partai Amanat Nasional Barito Utara bagi yang memenuhi Syarat.
Peroses Pendaftaran yang akan tertuang dalam Peraturan Partai (PP) PAN No. 03 Tahun 2020, untuk terpenuhi syaratnya untuk menjadi Ketua Formatur dan Anggota Formatur DPD PAN Barito Utara “tutupnya.
Di tempat terpisah, Ketua DPD PAN Kabupaten Barito UTARA, Hasrat, menegaskan bahwa Musda merupakan forum permusyawaratan tertinggi di tingkat DPD yang digelar setiap lima tahun.
“Ini menjadi langkah awal dalam menata struktur partai guna menghadapi Pemilu 2029. Kami berharap Musda berjalan lancar dan menghasilkan kepengurusan yang mampu membawa PAN Barito Utara  lebih maju,